Cara Membuat Widget Artikel Terbaru Di Sidebar


Cara Membuat Widget Artikel Terbaru Di Sidebar
widget,blog,artikel terbaru,widget blog,tutorial
Widget Artikel Terbaru
Artikel kali ini akan membahas mengenai Cara Membuat Widget Artikel Terbaru Di Sidebar widget artikel terbaru nantinya akan menampilkan judul posting dari yang lama sampai yang terbaru, Widget ini bertujuan agar pengunjung mengetahui artikel-artikel terbaru yang kita update dari blog kita .

Lanjut ke TKP Gan ...... :D
Ikuti Langkah-Langkah nya dengan baik :
1. Login akun blogger Anda.
2. Pilih Tata Letak ---> Tambah Gadget ---> HTML/JavaScript.
3. Copy paste kode dibawah ini pada HTML/JavaScript.

<script src="http://id-pemula-javascript.googlecode.com/files/artikel-terbaru.js"></script>
<script>var numposts = 9; var showpostdate = false; var showpostsummary = false; var numchars = 100; </script>
<script src="http://newsindoblog.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&amp;alt=json-in-script&amp;callback=rp">
</script>
Ganti Beberapa kode diatas yaitu yang bewarna biru .
Keterangan:
numposts = 9  berapa judul artikel yang akan ditampilkan.
http://newsindoblog.blogspot.com : ubah dengan URL blog Anda.

4. Klik Simpan. 

Nah, kini sidebar Anda sudah terpasang widget artikel terbaru.

Untuk melihat Widget nya buka blog agan , Jika berhasil Share ya
selamat mencoba .


Sekian Dari saya tentang Cara Membuat Artikel Terbaru Di Sidebar . Semoga Bermanfaat Jangan Lupa Komentar dan  Share Ya .. 
Tag : Blogging, Widget
2 Komentar untuk "Cara Membuat Widget Artikel Terbaru Di Sidebar"

- Berkomentar Yang Sopan .
- Jangan Mengandung Unsur Porno
- NO Link hidup atau mati
- NO Spam

Back To Top